
Kementerian ESDM Serahterimakan Motor Konversi Listrik kepada Pemkot Surakarta pada Dekranas Expo
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melalui Dharma Wanita Persatuan (DWP) KESDM melakukan serah terima motor listrik hasil konversi kepada Pemerintah Kota Surakarta. Serah terima dilakukan pada Pameran HUT ke-44 Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas), Kamis (16/5/202), di Surakarta.