Umumkan Kinerja Semester I 2025, Menteri ESDM: Kapasitas Terpasang Pembangkit Listrik Meningkat
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengumumkan Capaian Kinerja Kementerian ESDM Semester I tahun 2025 di Kantor Kementerian ESDM, Jakarta, Senin (11/8/2025). Sepanjang semester I tahun 2025, kapasitas terpasang pembangkit listrik tumbuh signifikan dengan peningkatan sebesar 4,4 Gigawatt (GW) dibandingkan dengan tahun 2024.
Tanggal Posting
11 August 2025
Total Item
1 Foto
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengumumkan Capaian Kinerja Kementerian ESDM Semester I tahun 2025 di Kantor Kementerian ESDM, Jakarta, Senin (11/8/2025). Sepanjang seme